Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Polri » Polres Bondowoso Gelar Sholat Ghaib dan Doa Bersama untuk Keselamatan Bangsa dan Negara

Polres Bondowoso Gelar Sholat Ghaib dan Doa Bersama untuk Keselamatan Bangsa dan Negara

  • account_circle Malik
  • calendar_month Jum, 29 Agu 2025
  • visibility 51
  • comment 0 komentar

BONDOWOSO, Aspirasi.co.id – Polres Bondowoso menggelar kegiatan Sholat Ghaib dan Doa Bersama pada hari Jumat, 29 Agustus 2025, di Masjid Al Fajri Polres Bondowoso.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk belasungkawa atas meninggalnya pengemudi Ojol, Affan Kurniawan, yang meninggal dalam aksi unjuk rasa di Jakarta.

Polres Bondowoso menggelar kegiatan Sholat Ghaib dan Doa Bersama

Kegiatan ini dihadiri oleh Kapolres Bondowoso, AKBP Harto Agung Cahyono, S.H., S.I.K., M.H., PJU Polres Bondowoso, para Pa dan Ba Polres Bondowoso, PNS Polres Bondowoso, serta masyarakat dan jamaah sekitar Polres Bondowoso.

Kegiatan Sholat Ghaib dan Doa Bersama dipimpin oleh Habib Abdillah bin Muhsin dari Kabupaten Bondowoso.

Kegiatan ini dilaksanakan setelah pelaksanaan Sholat Jumat berjamaah dan bertujuan untuk memohon keselamatan bagi bangsa dan negara, serta keselamatan bagi para petugas keamanan dalam melaksanakan tugas.

Dengan kegiatan ini, Polres Bondowoso berharap dapat meningkatkan kesadaran dan kepedulian masyarakat terhadap pentingnya keselamatan dan keamanan.

Selain itu, kegiatan ini juga menunjukkan komitmen Polres Bondowoso untuk selalu siap siaga dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

  • Penulis: Malik

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Pasuruan Gandeng Ulama dan Tokoh Desa, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

    Kapolres Pasuruan Gandeng Ulama dan Tokoh Desa, Perkuat Sinergi Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Kam, 4 Sep 2025
    • account_circle ***
    • visibility 62
    • 0Komentar

    PASURUAN, Aspirasi.co.id – Kapolres Pasuruan AKBP Jazuli Dani Irawan terus mempererat sinergi dengan berbagai elemen masyarakat. Ia menggandeng tokoh agama, ulama, dan kepala desa untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Pasuruan. AKBP Dani menegaskan, para kepala desa memiliki peran strategis dalam membaca dinamika sosial di lingkungannya. Karena itu, mereka diharapkan […]

  • Sambut Pawai Harjabo ke-206, Bondowoso Penuh Warna

    Sambut Pawai Harjabo ke-206, Bondowoso Penuh Warna

    • calendar_month Sen, 18 Agu 2025
    • account_circle Suk
    • visibility 118
    • 2Komentar

    BONDOWOSO, Aspirasi.co.id – Peringatan Hari Jadi Bondowoso (Harjabo) ke-206 tahun 2025 dipastikan berlangsung meriah. Pemerintah Kabupaten Bondowoso telah menyiapkan pawai budaya dengan rute strategis yang melintasi jalan protokol pusat kota, Minggu (17/8/2025). Pawai akan dimulai dari Jl. Letnan Karsono, tepat di depan Pendopo Bupati Bondowoso, yang juga menjadi titik kumpul peserta. Selanjutnya, rombongan pawai akan […]

  • Polres dan Pemkab Bondowoso Kompak Dukung Program Ketahanan Pangan Lewat Penanaman Jagung Serentak

    Polres dan Pemkab Bondowoso Kompak Dukung Program Ketahanan Pangan Lewat Penanaman Jagung Serentak

    • calendar_month Kam, 9 Okt 2025
    • account_circle Aurel
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bondowoso, Aspirasi.co.id – Polres Bondowoso bersama Pemerintah Kabupaten Bondowoso menunjukkan komitmen kuat dalam mendukung program nasional ketahanan pangan melalui gerakan penanaman jagung serentak. Kegiatan tersebut berlangsung di lahan seluas 8 hektar di Desa Wonosuko, Kecamatan Tamanan, Rabu (8/10/2025). Kapolres Bondowoso, AKBP Harto Agung Cahyono, menjelaskan bahwa sejak awal Oktober hingga hari ini, tercatat sekitar 17 […]

  • Polres Madiun Kota Resmikan Gedung SPKT Terpadu, Bukti Nyata Komitmen Pelayanan Prima untuk Warga

    Polres Madiun Kota Resmikan Gedung SPKT Terpadu, Bukti Nyata Komitmen Pelayanan Prima untuk Warga

    • calendar_month Rab, 22 Okt 2025
    • account_circle Redaksi
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Kota Madiun, Aspirasi.co.id – Sebagai langkah nyata dalam meningkatkan mutu pelayanan publik, Kapolres Madiun Kota AKBP Wiwin Junianto Supriyadi, S.I.K meresmikan Gedung Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Madiun Kota, pada Selasa (21/10/2025). Peresmian yang berlangsung di Jalan Sumatera, Kelurahan Madiun Lor, Kecamatan Kartoharjo ini turut dihadiri Wakapolres, Pejabat Utama (PJU), dan jajaran personel Polres […]

  • Polisi Bongkar Arena Sabung Ayam di Balongbendo, Sidoarjo

    Polisi Bongkar Arena Sabung Ayam di Balongbendo, Sidoarjo

    • calendar_month Sel, 19 Agu 2025
    • account_circle Tim
    • visibility 60
    • 0Komentar

    SIDOARJO, Aspirasi.co.id – Upaya Polresta Sidoarjo dalam menjaga ketertiban terus dibuktikan. Menindaklanjuti laporan warga, jajaran Polsek Balongbendo bergerak cepat membongkar arena sabung ayam yang diduga kerap dijadikan ajang perjudian di Desa Seketi, Kecamatan Balongbendo. Kapolsek Balongbendo, AKP Sugeng Sulistiyono, menjelaskan bahwa informasi tersebut diperoleh melalui layanan pengaduan masyarakat (dumas). Polsek Balongbendo bergerak cepat membongkar arena […]

  • PLT Kadishub Bondowoso Tekankan Peran Strategis Transportasi Dukung Pembangunan 2025

    Dialog Pagi RRI Jember, PLT Kadishub Bondowoso Tekankan Peran Strategis Transportasi Dukung Pembangunan 2025

    • calendar_month Sel, 9 Sep 2025
    • account_circle Suk/rel
    • visibility 47
    • 0Komentar

    JEMBER, Aspirasi.co.id – Dalam program Dialog Pagi RRI Jember, Senin (9/9/2025), Pelaksana Tugas Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bondowoso, Slamet Yantoko, menegaskan peran vital sektor transportasi dalam mendukung arah pembangunan Kabupaten Bondowoso tahun 2025. Menurutnya, transportasi bukan sekadar sarana mobilitas, melainkan fondasi penting yang menentukan kelancaran berbagai sektor, mulai dari perekonomian, pariwisata, hingga pelayanan publik. […]

expand_less